Cinta Allah Vs Cinta Dunia

  • Sumo

Saudaraku, Dihati orang yang beriman ada dua macam cinta, Cinta kepada Allah dan Cinta kepada dunia. Kedua cinta ini senantiasa bertarung dalam hati, semakin tinggi cinta kepada Allah, niscaya semakin rendah cinta kepada dunia. Rasa cinta kepada dunia, akan menjadi persembahan untuk meningkatkan rasa cinta kepada Allah. Jika cinta dunia mengalahkan cinta kepada Allah, niscaya dunia besar dihati, memenuhi semua ruang pemikiran, mendominasi semua aktifitas keseharian. Dunia selalu dimenangkan dalam semua pertimbangan untuk pengambilan keputusan. Cinta dunia berada di balik semua kemalasan beribadah, kemalasan belajar Islam, semua perbuatan dosa, dan semua keburukan akhlak. Dunia harus dicintai secara proporsional, yaitu untuk menjadi persembahan cinta kepada atas segala cinta

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.